Tarot Cinta: Gairah di Penghujung Tahun
Liputan6.com, Jakarta Simak prediksi Tarot Cinta periode 26 Desember - 1 Januari 2020 selengkapnya
Ace of Cups
Bahagia adalah keputusan. Bahagialah dengan dirimu dan cinta dari semesta. Hasrat dan gairah dalam kehidupan cintamu akan bersemi dalam minggu ini. Nikmatilah sebagai karunia semesta.
Jomblo
Gairah di penghujung tahun. Ada semangat baru untuk melangkah. Ikuti alirannya, tetap optimistis memasuki tahun 2021.
PDKT
Mengawali proses yang baru. Bangun kembali harapanmu. Berpikir positif untuk hasil yang baik.
Pacaran dan Menikah
Pacaran
Segera selesaikan konflik dengan dewasa. Mulailah kembali membangun relasi dengan lebih harmonis.
Menikah
Bersiap membangun kembali komitmen yang sempat luntur. Saling memaafkan dan berdamai demi keharmonisan.
Saran Cinta
King of Pentacles
Ego tidak lagi berkuasa. Gunakan kerendahan hati supaya keharmonisan kembali tercipta. Kebahagiaan dan kesejahteraan penuh cinta di penghujung tahun ini.
Konsultasi pribadi Dewi Tarot: 082242056585